Biosfer adalah kesatuan berupa lapisan yang terdiri atas tanah, air dan udara tempat berlangsungnya kehidupan. Selama ditemukan kehidupan pada lapisa tersebut maka itu disebut biosfer.
Kehidupan di muka bumi ini sangat kompleks dan mengalami perubahan-perubahan dari zaman ke zaman menyesuaikan dengan perkembangan bumi itu sendiri.
Berikut contoh soal penilaian harian bab dinamika biosfer dan kunci jawabannya, silahkan gunakan untuk berlatih.
A. Pilihlah jawaban yang tepat diantara a, b, c, d atau e!
1. Faktor cuaca iklim yang tidak mempengaruhi sebaran flora dan fauna adalah ...
a. suhu
b. kelembaban udara
c. angin
d. curah hujan
e. gaya eksogen
2. Berikut ini lapisan-lapisan yang menjadi ruang lingkup biosfer, kecuali....
a. Litosfer
b. Hidrosfer
c. Pedosfer
d. Astenosfer
e. Atmosfer
a. Litosfer
b. Hidrosfer
c. Pedosfer
d. Astenosfer
e. Atmosfer
3. Sekumpulan individu atau spesies yang mendiami suatu habitat dinamakan....
a. Komunitas
b. Populasi
c. Ekosistem
d. Bioma
e. Biosfer
a. Komunitas
b. Populasi
c. Ekosistem
d. Bioma
e. Biosfer
4. Faktor utama yang menyebabkan fauna di Papua mirip dengan fauna di Australia adalah....
a. Cuaca dan iklim
b. Tekanan populasi
c. Manusia
d. Genetika
e. Geologis
a. Cuaca dan iklim
b. Tekanan populasi
c. Manusia
d. Genetika
e. Geologis
5. Perhatikan ciri bioma berikut:
• Curah hujan kurang dari 250 mm per tahun.
• Evaporasi lebih tinggi dibanding presipitasi.
• Perbedaan suhu yang ekstrem antara siang dan malam.
Bioma yang sesuai dengan ciri di atas adalah....
a. Bioma Stepa
b. Bioma Sabana
c. Bioma Gurun
d. Bioma Taiga
e. Bioma Hutan Hujan
• Curah hujan kurang dari 250 mm per tahun.
• Evaporasi lebih tinggi dibanding presipitasi.
• Perbedaan suhu yang ekstrem antara siang dan malam.
Bioma yang sesuai dengan ciri di atas adalah....
a. Bioma Stepa
b. Bioma Sabana
c. Bioma Gurun
d. Bioma Taiga
e. Bioma Hutan Hujan
6. Di bawah ini yang termasuk ke dalam fauna wilayah peralihan adalah ....
a. Anoa
b. Badak cula satu
c. Harimau
d. Cenderwasih
e. Lutung
7. Perhatikan gambar!
Biota pada gambar di atas dapat dijumpai pada zona laut ...
a. neritik
b. litoral
c. hadal
d. eufotik
e. abisal
8. Garis yang membatasi wilayah fauna Indonesia Barat dengan Indonesia Tengah dinamakan....
a. Garis Wallace
b. Garis Weber
c. Garis Welbeck
d. Garis Watson
e. Garis Welberg
a. Garis Wallace
b. Garis Weber
c. Garis Welbeck
d. Garis Watson
e. Garis Welberg
9. Perhatikan fauna berikut:
1) Bison
2) Cheetah
3) Kalkun
4) Panda
5) Orang utan
Fauna khas wilayah oriental adalah....
a. 1) dan 2)
b. 2) dan 4)
c. 4) dan 5)
d. 3) dan 4)
e. 1) dan 3)
10. Distibusi jenis tipe vegetasi di Indonesia dari wilayah barat ke timur yang tepat adalah.....
a. Hutan Tropis-Hutan Musim-Sabana
b. Hutan Musim-Hutan Tropis-Sabana
c. Hutan Tropis-Sabana-Hutan Musim
d. Sabana-Rawa-Hutan Musim
e. Hutan Musim-Hutan Tropis-Gurun
a. Hutan Tropis-Hutan Musim-Sabana
b. Hutan Musim-Hutan Tropis-Sabana
c. Hutan Tropis-Sabana-Hutan Musim
d. Sabana-Rawa-Hutan Musim
e. Hutan Musim-Hutan Tropis-Gurun
12. Ciri-ciri lingkungan:
• Daerahnya landai atau datar.
• Ombak tidak terlalu besar.
• Memiliki muara sungai dan delta.
• Banyak endapan lumpur dari sungai.
Vegetasi yang cocok sesuai dengan ciri di atas adalah....
a. Padang lamun
b. Padang savana
c. Terumbu karang
d. Hutan mangrove
e. Hutan jati
13. Zona perairan laut yang masih bisa ditembus oleh sinar matahari dinamakan....
a. Eufotik
b. Afotik
c. Disfotik
d. Teritorial
e. Mesofik
14. Faktor klimatik yang paling berpengaruh terhadap penyebaran flora di muka bumi adalah....
a. Topografi, curah hujan dan suhu
b. Tekanan udara, curah hujan dan tanah
c. Temperatur, curah hujan dan ketinggian
d. Kelembaban udara, suhu dan organisme
e. Curah hujan, suhu dan kelemban udara
15. Hewan berikut banyak dijumpai pada bioma hutan hujan, kecuali....
a. Ular hijau
b. Harimau
c. Monyet
d. Burung kakatua
e. Lemur
16. Perhatikan gambar!
Bioma yang sesuai wilayah diarsir pada gambar di atas adalah ...
a. tundra
b. savana
c. stepa
d. hutan hujan
e. caparral
16. Gurun pasir yang terdapat di benua Amerika Selatan adalah....
a. Gurun Victoria
b. Gurun Atacama
c. Gurun Sahara
d. Gurun Namibia
e. Gurun Gobi
a. Gurun Victoria
b. Gurun Atacama
c. Gurun Sahara
d. Gurun Namibia
e. Gurun Gobi
17. Salah satu vegetasi khas hutan musim adalah....
a. Jati
b. Rotan
c. Sagu
d. Palem
e. Kelapa
a. Jati
b. Rotan
c. Sagu
d. Palem
e. Kelapa
18. Perhatikan ciri lingkungan berikut:
• Kelembaban sangat sedikit karena lokasinya jauh dari laut dan tertutup pegunungan.
• Curah hujan tergolong rendah.
• Rumput dapat mencapai ketinggian 3 meter lebih.
• Angin sangat kencang karena tidak ada pohon.
• Jenis hewan yang hidup diantaranya kelinci, antelop dan kuda.
Bioma yang sesuai dengan kondisi lingkungan di atas adalah....
a. hutan tropis
b. gurun
c. sabana
d. stepa
e. tundra
• Kelembaban sangat sedikit karena lokasinya jauh dari laut dan tertutup pegunungan.
• Curah hujan tergolong rendah.
• Rumput dapat mencapai ketinggian 3 meter lebih.
• Angin sangat kencang karena tidak ada pohon.
• Jenis hewan yang hidup diantaranya kelinci, antelop dan kuda.
Bioma yang sesuai dengan kondisi lingkungan di atas adalah....
a. hutan tropis
b. gurun
c. sabana
d. stepa
e. tundra
19. Salah satu vegetasi khas sabana Nusa Tenggara adalah ...
a. pakis
b. pinus
c. lontar
d. sagu
e. anggrek
20. Kehadiran fauna bisa menjadi tanda kondisi lingkungan. Salah satu fauna yang menjadi indikator wilayah perairan itu bersih adalah ....
a. kunang-kunang
b. katak
c. capung
d. ular
e. cacing
21. Perhatikan gambar (soal no 21-23)
Salah satu fauna endemik Indonesia yang terancam punah adalah badak cula satu. Lokasi habitat fauna tersebut ditunjukkan pada wilayah angka ....
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
22. Taman Nasional yang memiliki kondisi fisiografis berupa rawa pasang surut ditunjukkan angka ....
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
23. Wilayah konservasi yang berupa sabana dapat dijumpai pada wilayah angka ....
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5
24. Berikut ini interelasi yang tepat antara kondisi wilayah dengan persebaran flora fauna yaitu ....
a. semakin tinggi letak lintang, keragaman spesies semakin banyak
b. semakin tinggi letak lintang, spesies semakin mudah punah
c. semakin rendah letak lintang, keragaman spesies semakin banyak
d. semakin rendah letak lintang, jumlah terumbu karang semakin sedikit
e. semakin tinggi letak lintang, vegetasi semakin rapat
25. Fauna khas wilayah neotropik diantaranya adalah ....
a. kudanil, heyna, zebra
b. armadillo, alpaka, piranha
c. bison, kalkun, berang-berang
d. orangutan, gajah, harimau
e. kiwi, koala, kangguru
Kunci
1.e 2.d 3.b 4.e 5.c 6.a 7.c 8.a 9.c 10.a 11.d 12.a 13.e 14.e 15.e 16.b 17.a 18.d 19.c 20.b 21.a 22.e 23.b 24.c 25.b