Langsung aja teman-teman di kesempatan ini saya berikan contoh soal PAT geografi bab dinamika atmosfer. Dinamika atmosfer adalah salah satu bab yang cukup menarik dipelajari pada semester genap ini.
Soal yang dibagikan bertipe PG namun tidak semua materi hanya fokus di lapisan atmosfer dan cuaca iklim bertipe hots, lumayan buat nambah soal. Silahkan diedit-edit saja kalau perlu dan jangan lupa share jika merasa blog ini bermanfaat.
Soal PAT Dinamika Atmosfer |
a. revolusi bumi
b. kemiringan sumbu bumi
c. rotasi bumi
d. gravitasi bumi
e. bentuk bumi
2. Perhatikan unsur berikut!
1. Nitrogen
2. Oksigen
3. Argon
4. Karbon dioksida
5. Hidrogen
Unsur gas yang dibutuhkan oleh tanaman adalah nomor ....
a. 1, 2, 4
b. 2, 3, 5
c. 1, 2, 3
d. 2, 3, 4
e. 3, 4, 5
3. Manfaat penyelidikan atmosfer antara lain untuk mengetahui penyebab ....
a. polusi udara
b. kerusakan alam
c. ketebalan lapisan udara
d. gangguan siaran radio
e. bencana alam
4. Radiasi matahari yang dapat menimbulkan luka bakar, kanker kulit, dan kebutaan pada manusia adalah ....
a. sinar tampak mata
b. sinar UV
c. sinar gamma
d. sinar X
e. sinar inframerah
5. Hujan buatan dapat dilakukan pada suatu daerah jika kondisinya ....
a. curah hujan rendah, suhu udara tinggi
b. curah hujan rendah, suhu udara rendah
c. curah hujan rendah, intensitas matahari tinggi
d. curah hujan rendah, kelembaban udara tinggi
e. curah hujan rendah, tekanan udara tinggi
6. Lapisan tempat terjadinya gejala cuaca dan iklim adalah ....
a. eksosfer
b. stratosfer
c. troposfer
d. mesosfer
e. ionosfer
7. Berikut ini yang bukan ciri-ciri dari lapisan troposfer adalah ....
a. udara semakin naik semakin dingin
b. kandungan uap air, embun dan debu paling banyak
c. gravitasi buminya paling kuat
d. merupakan lokasi penerbangan pesawat jet
e. unsur-unsur gasnya paling padat
8. Ketebalan lapisan troposfer di daerah ekuator adalah 18 km, sementara di kutub 8 km. Penyebab perbedaan ketebalan tersebut adalah ....
a. ekuator lebih banyak memperoleh uap air
b. kutub lebih banyak mengandung uap air
c. kutub lebih banyak diselimuti salju
d. ekuator lebih banyak ditumbuhi vegetasi
e. ekuator lebih banyak mengandung uap air
9. Di lapisan stratosfer, ada bagian di mana udara semakin naik semakin panas. Hal ini disebabkan oleh adanya kandungan gas ....
a. metana
b. helium
c. ozon
d. neon
e. hidrogen
10. Lapisan udara yang paling penting bagi kehidupan di muka Bumi adalah ....
a. eksosfer
b. stratosfer
c. troposfer
d. mesosfer
e. ionosfer
11. Daerah yang punya tekanan udara minimum pada umumnya berlokasi di ....
a. ekuator
b. kutub utara
c. kutub selatan
d. subtropis
e. mediteran
12. Jumlah panas yang diterima permukaan bumi tergantung faktor berikut, kecuali ....
a. sudut datang matahari
b. lama penyinaran
c. tutupan vegetasi
d. kondisi awa
e. efek coriolis
13. Tekanan udara terjadi akibat udara memiliki masa yang besarnya bergantung pada tiga faktor yaitu ....
a. suhu, uap air, kekeringan
b. suhu, uap air, kelembaban
c. suhu, uap air, ketinggian
d. kelembaban, ketinggian uap air
e. kekeringan suhu, ketinggian
14. Fenomena kabut "smog" biasa terjadi pada wilayah ....
a. wisata
b. pantai
c. industri
d. pegunungan
e. pertanian
15. Perbedaan mendasar antara cuaca dan iklim adalah terkait ....
a. waktu dan wilayah
b. waktu dan curah hujan
c. suhu dan wilayah
d. wilayah dan waktu
e. curah hujan dan wilayah
Kunci
1. D, 2 A, 3 D, 4 B, 5 D, 6 C, 7 D, 8 E, 9 C, 10 C, 11 A, 12 E,13 B, 14 C, 15 A
a. 1, 2, 4
b. 2, 3, 5
c. 1, 2, 3
d. 2, 3, 4
e. 3, 4, 5
3. Manfaat penyelidikan atmosfer antara lain untuk mengetahui penyebab ....
a. polusi udara
b. kerusakan alam
c. ketebalan lapisan udara
d. gangguan siaran radio
e. bencana alam
4. Radiasi matahari yang dapat menimbulkan luka bakar, kanker kulit, dan kebutaan pada manusia adalah ....
a. sinar tampak mata
b. sinar UV
c. sinar gamma
d. sinar X
e. sinar inframerah
5. Hujan buatan dapat dilakukan pada suatu daerah jika kondisinya ....
a. curah hujan rendah, suhu udara tinggi
b. curah hujan rendah, suhu udara rendah
c. curah hujan rendah, intensitas matahari tinggi
d. curah hujan rendah, kelembaban udara tinggi
e. curah hujan rendah, tekanan udara tinggi
6. Lapisan tempat terjadinya gejala cuaca dan iklim adalah ....
a. eksosfer
b. stratosfer
c. troposfer
d. mesosfer
e. ionosfer
7. Berikut ini yang bukan ciri-ciri dari lapisan troposfer adalah ....
a. udara semakin naik semakin dingin
b. kandungan uap air, embun dan debu paling banyak
c. gravitasi buminya paling kuat
d. merupakan lokasi penerbangan pesawat jet
e. unsur-unsur gasnya paling padat
8. Ketebalan lapisan troposfer di daerah ekuator adalah 18 km, sementara di kutub 8 km. Penyebab perbedaan ketebalan tersebut adalah ....
a. ekuator lebih banyak memperoleh uap air
b. kutub lebih banyak mengandung uap air
c. kutub lebih banyak diselimuti salju
d. ekuator lebih banyak ditumbuhi vegetasi
e. ekuator lebih banyak mengandung uap air
9. Di lapisan stratosfer, ada bagian di mana udara semakin naik semakin panas. Hal ini disebabkan oleh adanya kandungan gas ....
a. metana
b. helium
c. ozon
d. neon
e. hidrogen
10. Lapisan udara yang paling penting bagi kehidupan di muka Bumi adalah ....
a. eksosfer
b. stratosfer
c. troposfer
d. mesosfer
e. ionosfer
11. Daerah yang punya tekanan udara minimum pada umumnya berlokasi di ....
a. ekuator
b. kutub utara
c. kutub selatan
d. subtropis
e. mediteran
12. Jumlah panas yang diterima permukaan bumi tergantung faktor berikut, kecuali ....
a. sudut datang matahari
b. lama penyinaran
c. tutupan vegetasi
d. kondisi awa
e. efek coriolis
13. Tekanan udara terjadi akibat udara memiliki masa yang besarnya bergantung pada tiga faktor yaitu ....
a. suhu, uap air, kekeringan
b. suhu, uap air, kelembaban
c. suhu, uap air, ketinggian
d. kelembaban, ketinggian uap air
e. kekeringan suhu, ketinggian
14. Fenomena kabut "smog" biasa terjadi pada wilayah ....
a. wisata
b. pantai
c. industri
d. pegunungan
e. pertanian
15. Perbedaan mendasar antara cuaca dan iklim adalah terkait ....
a. waktu dan wilayah
b. waktu dan curah hujan
c. suhu dan wilayah
d. wilayah dan waktu
e. curah hujan dan wilayah
Kunci
1. D, 2 A, 3 D, 4 B, 5 D, 6 C, 7 D, 8 E, 9 C, 10 C, 11 A, 12 E,13 B, 14 C, 15 A
Baca juga: Soal pelatnas KSN Kebumian + kunci